Macam-macam Tanda Baca dalam bahasa Arabعلامات الترقيم
Tanda baca dalam penulisan bahasa Arab adalah menempatkan simbol-simbol idiomatik tertentu di antara kata-kata atau kalimat saat mengetik, untuk mengatur pemisahan, pemberhentian dan permulaan serta intonasi suara dan tujuan dari kata-kata dalam rangka memfasilitasi proses pemahaman penulis saat mengetik, dan proses pemahaman pembaca saat membaca.
Tanda baca dalam menulis bahasa Arab, antara lain
- الفاصلة/الفارزة/الشولة /koma (،)
- الفاصلة المنقوطة/titik koma (;)
- النقطة/Titik (.)
- النقطتان/titik dua (:)
- الشرطة/Strip ( - )
- الشرطتان/dua strip (—)
- الشرطة السفلية (ـ)
- علامة الاستفهام/tanda tanya (؟ )
- علامة التأثر، أو التعجب/tanda seru (! (
- علامة الحذف/elipsis ( ... )
- علامة التنصيص/tanda petik ( «»)
- القوسان/kurung (())
- القوسان المستطيلان/kurung siku []
- الأقواس المثلثة/kurung segitiga
- الإشارة المائلة(/)
- الإشارة المائلة المعاكسة(\)
- إشارة البريد الإلكتروني/penunjuk email dari abjad latin (@)
- إشارة القوة المرفوعة(^)
- إشارة الضرب/penunjuk perkalian (*)
- إشارة العطف(&)
Tanda-tanda ini selanjutnya dibagi menjadi empat jenis di dalam konteksnya dalam menulis, yaitu:
- Tanda berhenti: (,;.); yaitu pembaca sepenuhnya menghentikan, jeda sedang, atau jeda pendek untuk memperoleh kenyamanan atau diperlukan untuk melanjutkan proses membaca.
- Tanda-tanda intonasi vokal (...?!) tanda-tanda ini juga termasuk tanda berhenti tetapi selain itu juga tanda intonasi suara.
- Tanda Pembatas :( «» - () []);
- Tanda yang digunakan dalam pemrograman, seperti tanda-tanda matematika (<> * & ^ \ [])
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusIya gan titik koma cuma digunakan untuk penulisan buku, artikel, skripsi, dll.
BalasHapusMakasih gan artikelnya sangat bermanfaat sekali
BalasHapus